Thread Rating:
  • 1 Vote(s) - 5 Average
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
[US] Star Trek Beyond 2016
#1
Video 
[Image: C5mB3EO.jpg]

Judul
Bahasa Inggris : Star Trek Beyond
Genre: Action | Adventure | Sci-Fi | Thriller
Tahun: 2016

Trailer

Sinopsis
Karena serangan yang tiba tiba Enterprise jatuh di planet misterius. Serangan ini di lakukan oleh Krall (Idris Elba) yang merupakan alien seperti kadal, dia mendapatkan energi dengan cara menghisap energi dari korbannya. Krall menginginkan artifak kuno yang ada di Enterprise. Kirk (Chris Pine), Spock (Zachary Quinto) dan kawan kawan yang terdampar di planet misterius tersebut bertempur dengan alien berbahaya disana sembari mencari jalan keluar dari planet yang tidak bersahabat ini.

Pemain
  • Chris Pine ... Captain James T. Kirk
  • Zachary Quinto ... Commander Spock
  • Karl Urban ... Doctor 'Bones' McCoy
  • Zoe Saldana ... Lieutenant Uhura
  • Simon Pegg ... Montgomery 'Scotty' Scott
  • John Cho ... Sulu
  • Anton Yelchin ... Chekov
  • Idris Elba ... Krall
  • Sofia Boutella ... Jaylah
  • Joe Taslim ... Manas
  • Lydia Wilson ... Kalara
  • Deep Roy ... Keenser
  • Melissa Roxburgh ... Ensign Syl
  • Anita Brown ... Tyvanna
  • Doug Jung ... Ben
Reply
#2
Ahaaah Kalau lihat yang jadi sutradara, seharusnya ini bakalan jadi film aksi yang menarik, di tambah ada joe taslim seharusnya bakalan ada aksi bela diri yang menarik.
Dari CGI juga kelihatannya bakalan keren.

Salah satu film yang bakalan gue nonton kayaknya Admire
Apalagi gue memang suka sama star trekĀ  Embarrassed1
Sayang serial tv nya sekarang tidak ada lagi Lonely
Mudah mudahan rencana 2015 nanti bakalan ada lagi di Januari 2017 tidak akan batal dengan judul star trek discovery
[Image: 6n3q6oR.jpg]

Hidden Content:
You must reply to see links
Reply
#3
Dulu waktu Star Trek The Next Generation itu suka nonton,
tapi habis itu keluar lagi ST-ST yang lain jadi bingung ngikutinnya.
Akhirnya sangking banyaknya ST yang tayang di TV, jadi bosan dan berhenti nonton.
Reply
#4
(Tuesday, 26 July 2016, 15:25)Chica Wrote:
Hidden Content:
You must reply to see links
Dulu waktu Star Trek The Next Generation itu suka nonton,
tapi habis itu keluar lagi ST-ST yang lain jadi bingung ngikutinnya.
Akhirnya sangking banyaknya ST yang tayang di TV, jadi bosan dan berhenti nonton.

yang paling pelan ceritanya mungkin yang deep space nine itu yang stasion base.
kalau yang lain mungkin lebih high pace, karena sebagai start ship, jadi benar benar terasa explorationnya

Nah kalau next generation mungkin karena ini yang pertamaku tonton, ini yang paling menarik menurutku. Kayaknya ngga ada captain yang paling hebat dari pada captain jaen-luc picard.
[Image: jE0oZbC.jpg]

itu star-trek urutannya tiap series beda beda time-line-nya kalau tidak ikuti cerita di episode pertama suka bikin binggung.

kalau mau lihat time linenya mungkin bisa lihat ini
[Image: mGOv7QF.png]

itu yang di bawah waktu produksi film asli, sedangkan yang tegak itu tahun dalam cerita.
Contoh itu enterprise yang scot bakula, kalau dalam cerita dia jauh lebih tua daripada series yang pertama si kapten krik tapi kalau dari sisi produksi asli malahan dia yang paling ahkir.

Nah ini film star trek beyond itu menceritakan jaman jamannya si krik

heheheh sulit memang, sama kayak marvel time line nya gila, belum lagi alternate universe nya hakhakhak
Reply
#5
(Sunday, 24 July 2016, 20:04)alien Wrote:
Hidden Content:
You must reply to see links
Ahaaah Kalau lihat yang jadi sutradara, seharusnya ini bakalan jadi film aksi yang menarik, di tambah ada joe taslim seharusnya bakalan ada aksi bela diri yang menarik.
Dari CGI juga kelihatannya bakalan keren.

Salah satu film yang bakalan gue nonton kayaknya Admire
Apalagi gue memang suka sama star trekĀ  Embarrassed1
Sayang serial tv nya sekarang tidak ada lagi Lonely
Mudah mudahan rencana 2015 nanti bakalan ada lagi di Januari 2017 tidak akan batal dengan judul star trek discovery
[Image: 6n3q6oR.jpg]

:_Discovery
Yg ini belum keluar kan film nya?
Reply
#6
(Monday, 01 August 2016, 20:15)Wong Wrote:
Hidden Content:
You must reply to see links
Yg ini belum keluar kan film nya?

serial tv discovery ya?
nanti rencananya januari 2017, mudah mudahan sih ngga di batalkan.
Reply


Forum Jump: